Cara Membuat Laptop Otomatis Shutdown Saat Di Tutup

Cara Membuat Laptop Otomatis Shutdown Saat Di Tutup

Cara Membuat Laptop Otomatis Shutdown Saat Di Tutup 

Mungkin ada saat dimana kita yang sedang asyik bermain dengan laptop kita lalu tiba-tiba harus bergegas pergi dan mengharuskan kita untuk segera mematikan laptop kita yang sedang dalam kondisi menyala komputer tidak bisa shutdown.

Nah, namun secara umum kita harus melakukan beberapa hal yang harus kita lakukan untuk mematikan nya, yaitu dengan klik tombol start lalu klik power dan selanjutnya klik tombol "Shutdown"nya.

Tidak sulit memang karena hanya membutuhkan waktu beberapa detik saja, namun jika kiat sedang dihadapkan pada situasi yang genting maka beberapa detik akan menjadi sangat bermanfaat.

Namun, sebenarnya ada trik pengaturan pada windows yang dapat diatur agar dapat secara otomatis mati hanya dengan cara menutup laptop kita itu saja. Berikut caranya
Pertama

kita ke Start lalu ke>ControlPannel>Hardware dan perangkat Sound

Kedua
Klik Power Action => Change What The Power Button Do
Ketiga
Perhatikan pada bagian tulisan "WHEN I CLOSE THE LID"

Selanjutnya Klik "SAVE CHANGES" . Dengan begitu Laptop sobat akan mati secara otomatis pada saat laptop ditutup dan komputer anda akan otomatis shutdown .Semoga bermanfaat ;)

0 Response to "Cara Membuat Laptop Otomatis Shutdown Saat Di Tutup "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel